Water the Plant, sebuah brand footwear internasional yang dibentuk di tahun 2020 berfokus pada Positive Energy, Good Vibes dan Joyful. Derivatif dari value dan semangat yang dibawa oleh WTP dapat terlihat dari warna-warna produk Water the Plant yang menggambarkan keceriaan dan hangat.
Collaboration dengan SMILEY di tahun 2022 silam memberikan kesempatan kepada Water The Plant untuk memaksimalkan positioning dari brand ini sebagai brand yang mengusung hapiness dan self care.
Setelah membuka toko official nya di SHIBUYA Japan di tahun 2020, di tahun 2023 ini kamu bisa mendapatkan sepatu Water The Plant tanpa jauh-jauh ke Tokyo
Water the Plant : available in webstore also at our brick and mortar store Jalan Sultan Agung no 9 Bandung from April 2023